Download Contoh soal Tes Potensi Akademik SBMPTN
Download contoh soal Tes Potensi Akademik dan kunci jawabannya. Sebelum mendownload admin akan menerangkan sedikit tentang apa itu Tes Potensi Akademik.
Tes Potensi Akademik (TPA) merukpakan sebuah tes yang bertujuan untuk mengetahui bakat dan kemampuan seseorang di bidang keilmuan atau akademis. Karenanya TPA ini sering dihubungkan dengan kecerdasan seseorang.
Tes Potensi Akademik identik dengan tes GRE atauGraduate Record Examination sebagai standar internasional. Model, materi, dan bidang yang diuji dalam TPA sebagian besar merujuk kepada tes GRE. Tes GRE menjadi standar internasional syarat penerimaan mahasiswa Perguruan Tinggi.
Soal Test Potensi Akademik
- Tes verbal berfungsi untuk mengukur kemampuan seseorang di bidang kata dan bahasa. Tes ini meliputi tes sinonim (persamaan kata), tes antonim (lawan kata), tes padanan hubungan kata, dan tes pengelompokan kata.
- Tes angka berfungsi mengukur kemampuan seseorang di bidang angka, dalam rangka berpikir terstruktur dan logis matematis. Tes ini meliputi tes aritmetik (hitungan), tes seri angka, tes seri huruf, tes logika angka dan tes angka dalam cerita.
- Tes logika berfungsi mengukur kemampuan seseorang dalam penalaran dan pemecahan persoalan secara logis atau masuk akal. Tes logika ini meliputi tes logika umum, tes analisa pernyataan dan kesimpulan (silogisme), tes logika cerita dan tes logika diagram tes potensi akademik.
Silahkan download contoh soal dan jawaban Tes Potensi Akademik Dibawah ini.
Download Soal 1 ( Klik Disini )
Kunci Jawaban Soal 1 ( Klik Disini )
Download Soal 2 ( Klik Disini )
Kunci Jawaban Soal 2 ( Klik Disini )
No comments:
Post a Comment